Kamis, 04 April 2013

konsep pendidikan seumur hidup


KATA PENGANTAR


Alhamdulillah puji syukur penulis haturkan kepada Allah SWT. Yang masih memberikan nafas kehidupan, sehingga penulis dapat menyelasaikan pembuatan makalah dengan judul “Konsep Pendidikan Seumur Hidup” dengan tepat waktu. Tidak lupa shalawat dan salam selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang merupakan inspirator terbesar dalam segala keteladanannya.
Tidak lupa penulis sampaikan terima kasih kepada dosen mata kuliah Dasar – Dasar Pendidikan yang telah memberikan arahan dan bimbingan dalam pembuatan makalah ini, orang tua yang selalu mendukung kelancaran tugas kami, serta pada anggota tim kelompok 4 (empat) yang selalu kompak dan konsisten dalam penyelasaian tugas ini.
Makalah ini dibuat untuk memenuhi salah satu tugas kelompok mata kuliah Dasar – dasar Pendidikan.
Akhirnya penulis sampaikan terima kasih atas perhatiannya terhadap makalah ini, dan penulis berharap semoga makalah ini bermanfaat bagi tim penulis khususnya dan pembaca yang budiman pada umumnya.
Tak ada gading yang tak retak, begitulah adanya makalah ini. Dengan segala kerendahan hati, saran-saran dan kritik yang konstruktif sangat penulis harapkan dari para pembaca guna peningkatan pembuatan makalah pada tugas yang lain dan pada waktu mendatang.

Kuningan,   April  2011





                                                                                                                     Penulis










DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR …………………………………………………………...
i
DAFTAR ISI ……………………………………………………………….…….
ii
BAB
I
:
PENDAHULUAN………………………………………….…...
1
BAB
II
:
PENDIDIKAN ………………………………………………....
3



A.  PENGERTIAN PENDIDIKAN ……………………………
3



B.  PENDIDIKAN FORMAL DAN TIDAK FORMAL ………
4
BAB
III
:
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP ..……………………….......
5



A.  AKTUALITA PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP ...............
5



B.  PENDIDIKAN DI DUNIA BERKEMBANG ......................
5
BAB
IV
:
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP DALAM PANDANGAN ISLAM ........................................................................................

7



A.  URGENSI PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP …………….
7



B.  TAMBAHAN ILMU ……………………………………….
8



C.  TERUS BELAJAR …………………………………………
9
BAB
V
:
KESIMPULAN …………………………………………………
11

Tidak ada komentar:

Posting Komentar